Daftar Nama Pemain Persela Lamongan 2021 Terbaru (Skuad Lengkap)

Daftar Nama Pemain Persela Lamongan 2021 Terbaru (Skuad Lengkap)

Skuad Persela 2021 – Persela Lamongan merupakan klub Indonesia asal kota Lamongan, Jawa Timur. Klub ini termasuk peserta Liga Indonesia musim ini. Persela memang konsisten sebagai tim yang bersaing di papan tengah tiap musimnya. Nama-nama pemain Persela saat ini pun cukup kompeten untuk bersaing di Liga 1 musim ini.

Dalam artikel ini akan dibagikan info mengenai daftar pemain Persela Lamongan terbaru tahun 2021 untuk berlaga di kompetisi Liga Indonesia dan Piala Indonesia lengkap.

Profil Persela Lamongan

Nama klub : Persatuan Sepak Bola Lamongan
Julukan : Laskar Joko Tingkir
Tahun berdiri : 18 April 1967
Kota : Lamongan, Jawa Timur
Stadion : Surajaya
Pelatih : Iwan Setiawan (Indonesia)
Kapten : Dwi Kuswanto (Indonesia)

Pertama kali didirikan pada tahun 1967, Persela menjadi klub kebanggaan warga Lamongan dari dulu sampai sekarang. Stadion Persela adalah Stadion Surajaya Lamongan. Klub ini dijuluki sebagai Laskar Joko Tingkir dan memiliki fanbase suporter fanatik yang bernama LA Mania.

Meski bukan termasuk klub papan atas, namun Persela dikenal sebagai klub papan tengah yang konsisten bermain di kasta tertinggi Liga Indonesia. Tiap musim, tim ini konsisten bersaing di Liga 1, bahkan sesekali membuat kejutan dengan menyodok ke papan atas klasemen liga.

Di Liga Indonesia tahun 2021, Persela dilatih oleh Iwan Setiawan. Sementara kapten Persela musim ini adalah Dwi Kuswanto. Pada bursa transfer lalu, beberapa pemain baru Persela yang dikontrak antara lain adalah Guilherme Batata, Jabir Sharza, Gian Zola, Ravi Murdianto, Demerson, Nasir, Ivan Carlos, Sandy Ferizal, Iman Budi Hernandi, dan Andri Muliadi.

Pemain-pemain lokal lama yang jadi andalan musim lalu juga masih dipertahankan, misalnya seperi Mochammad Zaenuri, Birrul Walidain, Riyatno Abiyoso hingga Malik Risaldi. Mereka masih diproyeksikan dalam susunan pemain Persela musim ini.

Sedangkan jatah pemain asing Persela musim ini diisi oleh Demerson (Brasil), Ivan Carlos (Brasil), Guilherme Batata (Brasil), dan Jabar Sharza (Afghanistan) yang masih dipinjamkan ke klub lain. Pemain asing tersebut tentu diharapkan menjadi tumpuan bagi tim di tiap-tiap lini.

(baca juga daftar pemain PSIS)

daftar pemain persela lamongan

Daftar Pemain Persela Terbaru

Berikut ini merupakan daftar pemain Persela terbaru tahun 2021 saat ini beserta nomor punggung, posisi pemain dan asal negara pemain.

NoNama PemainNegaraPosisi
12Rio AgataIndonesiaGK
33Dwi KuswantoIndonesiaGK
95Ravi MurdiantoIndonesiaGK
2Mochammad ZaenuriIndonesiaDF
3DemersonBrasilDF
4Ahmad WahyudiIndonesiaDF
5Nuzlal AfifiIndonesiaDF
11NasirIndonesiaDF
14Ahmad Birrul WalidainIndonesiaDF
15Ahmad UbaidillahIndonesiaDF
17Sandy FerizalIndonesiaDF
44Andri MuliadiIndonesiaDF
6Guilherme BatataBrasilMF
7Iman Budi HernandiIndonesiaMF
8SyahroniIndonesiaMF
9Jabar SharzaAfghanistanMF
16Faizal ShaifullahIndonesiaMF
18Gian ZolaIndonesiaMF
19Ahmad BustomiIndonesiaMF
22Riyatno AbiyosoIndonesiaMF
24Riswan YusmanIndonesiaMF
27David BeckhamIndonesiaMF
66Akbar HermawanIndonesiaMF
93Naufal RahmadaIndonesiaMF
10Ivan CarlosBrasilFW
21Risqi Putra UtomoIndonesiaFW
28Ibrahim KosepaIndonesiaFW
52Revan NuriantoIndonesiaFW
77Malik RisaldiIndonesiaFW

Daftar Pemain Baru Persela

Berikut merupakan nama-nama pemain baru Persela Lamongan musim ini yang dibeli pada bursa transfer awal musim.

Nama PemainAsal KlubPosisi
Guilherme BatataPS SlemanGelandang
Jabar SharzaHelsinki IFKGelandang
Gian ZolaPersib BandungGelandang
Ivan CarlosPahang FAStriker
Ravi MurdiantoPersikaboKiper
Iman Budi HernandiPersis SoloGelandang
Sandy FerizalArema FCBek kanan
Andri MuliadiBorneo FCBek tengah
Riswan YusmanMadura FCBek kanan
Nuzlal AfifiPSBK BlitarBek tengah
DemersonSerawak FABek tengah
NasirPersebaya SurabayaBek kiri
Naufal RahmandaPS SlemanStriker
Dwi KuswantoPersikaboKiper
SyahroniPersis SoloGelandang
Ahmad WahyudiPersita TangerangBek tengah
Risqi Putra UtomoPSG PatiStriker
Ibrahim KosepaPersekat TegalStriker

Daftar Pemain Persela yang Dilepas

Berikut merupakan nama-nama pemain Persela yang dijual dan dilepas ke klub lain pada bursa transfer awal musim.

Nama PemainKlub TujuanPosisi
Brian FerreiraPSIS SemarangGelandang
Lucky WahyuSriwijaya FCGelandang
Eky TaufikPersis SoloBek kiri
Sugeng EfendiPSIM YogyakartaWinger
Heru SetyawanPSIM YogyakartaGelandang
Marquinhos(tanpa klub)Striker
Novan SasongkoMadura UnitedBek kiri
Roni FatahillahSulut UnitedBek tengah
Reky RahayuMuba Babel UnitedKiper
Dwiki AryaPersija JakartaGelandang
Gabriel do CarmoPersiraja Banda AcehStriker
Lukas GuruhPSG PatiBek kiri
Ady SetiawanPersebaya SurabayaGelandang
Diego BanowoPSMS MedanStriker
Julyano PratamaPersikaboBek tengah
Rizky SenaPSMS MedanStriker
Friska WomsiworPSM MakassarWinger
Dadang ApridiantoPSG PatiGelandang
Ryan WiradinataMuba Babel UnitedGelandang
Feri SistiantoSemen PadangBek tengah
Zah Rahan Krangar(tanpa klub)Gelandang
Arthur Sena(tanpa klub)Winger
Reza Agus Febrian(tanpa klub)Kiper

Daftar Pemain Asing Persela

Berikut ini merupakan nama-nama pemain asing Persela yang didaftarkan pada Liga Indonesia tahun 2021 beserta asal negara dan posisinya.

Nama PemainAsal NegaraPosisi
DemersonBrasilBek tengah
Guilherme BatataBrasilGelandang
Ivan CarlosBrasilStriker
Jabar SharzaAfghanistanGelandang

Nah itulah info daftar pemain Persela Lamongan tahun 2021 lengkap update terbaru. Informasi tersebut diupdate tiap musim atau setelah adanya pemain baru yang dibeli Persela. Skuad Persela terbaru pun cukup seimbang dan tak kalah berkualitas dari klub top lain. Kita nantikan hasil Persela Lamongan di Liga Indonesia tahun ini.

Tinggalkan komentar

error: