11+ Pemain Terbaik Liga Champions Musim 2018-2019 (UCL Best XI)

Pemain terbaik Liga Champions 2018-2019 – Liga Champions musim 2018-2019 menghadirkan laga-laga seru antar klub-klub terbaik di Eropa. Pada akhirnya, Liverpool sukses menjadi juara Liga Champions usai mengalahkan Tottenham dengan skor 2-0 di babak final. Gelar ini merupakan trofi ke-6 dalam sejarah Liverpool, rekor terbanyak di antara klub Inggris lainnya.

Banyak kejutan di Liga Champions musim 2018-2019. Misalnya saat Real Madrid, juara Liga Champions di 3 edisi terakhir tersingkir di babak 16 besar oleh Ajax. Ajax juga sukses mengalahkan tim favorit lain, Juventus, sebelum akhirnya disingkirkan tim kuda hitam lain, Tottenham, yang akhirnya untuk pertama kalinya melaju ke babak final Liga Champions.

Dari kategori individu, ada beberapa nama yang menonjol. Pemain dari tim juara Liverpool seperti Alisson Becker, Virgil van Dijk, Trent Alexander-Arnold, Sadio Mane, dan Mohamed Salah kerap jadi sorotan. Bintang muda Ajax seperti Frenkie De Jong, Matthijs De Ligt, dan Donny van de Beek juga menarik perhatian usai sukses mencapai babak semifinal.

Banyak juga pemain lain yang tampil bagus sepanjang pegelaran Liga Champions musim 2018-2019, misalnya seperti Lionel Messi, Son Heung-min, Jan Vertonghen, Dusan Tadic, Jordi Alba, Robert Lewandowski, Raheem Sterling, Christian Eriksen, Cristiano Ronaldo, dan lain-lain.

Nah di bawah ini akan dibagikan daftar 11 pemain terbaik Liga Champions sepanjang musim 2018-2019 dari tiap-tiap posisi, mulai dari kiper, bek, gelandang hingga penyerang.

11 Pemain Terbaik Liga Champions 2018-2019

Berikut merupakan daftar 11 pemain terbaik Liga Champions sepanjang musim 2018-2019 mulai dari posisi kiper, bek, gelandang, dan penyerang.

Kiper

1. Alisson Becker

Klub : Liverpool
Negara : Brasil

Kiper Cadangan :

  • Marc-Andre Ter Stegen (Barcelona, Jerman)
  • Andre Onana (Ajax, Kamerun)
  • Wojciech Szczesny (Juventus, Polandia)

Bek

2. Virgil van Dijk

pemain terbaik liga inggris 2010an virgil van dijk

Klub : Liverpool
Negara : Belanda

3. Matthijs de Ligt

Klub : Ajax
Negara : Belanda

4. Trent Alexander-Arnold

Klub : Liverpool
Negara : Inggris

5. Jordi Alba

pemain terbaik liga spanyol 2017-2018 jordi alba

Klub : Barcelona
Negara : Spanyol

Bek Cadangan :

  • Gerard Pique (Barcelona, Spanyol)
  • Jan Vertonghen (Tottenham, Belgia)
  • Daley Blind (Ajax, Belanda)
  • Eder Militao (Porto, Brasil)
  • Noussair Mazraoui (Ajax, Maroko)
  • Joao Cancelo (Juventus, Portugal)
  • Andy Robertson (Liverpool, Skotlandia)
  • Nicolas Tagliafico (Ajax, Argentina)

Gelandang tengah

6. Frenkie de Jong

Klub : Ajax
Negara : Belanda

7. Fabinho

Klub : Liverpool
Negara : Brasil

Gelandang tengah cadangan :

  • Sergio Busquets (Barcelona, Spanyol)
  • Tanguy Ndombele (Lyon, Prancis)
  • Miralem Pjanic (Juventus, Bosnia & Herzegovina)
  • Christian Eriksen (Tottenham, Denmark)
  • Bernardo Silva (Manchester City, Portugal)

Gelandang serang

8. Lionel Messi

Klub : Barcelona
Negara : Argentina

9. Sadio Mane

Klub : Liverpool
Negara : Senegal

10. Son Heung-min

Klub : Tottenham
Negara : Korea Selatan

Gelandang serang cadangan :

  • Hakim Ziyech (Ajax, Maroko)
  • Mohamed Salah (Liverpool, Mesir)
  • Raheem Sterling (Manchester City, Inggris)
  • David Neres (Ajax, Brasil)
  • Donny van de Beek (Ajax, Belanda)

Striker

11. Dusan Tadic

striker terbaik 2019 dusan tadic

Klub : Ajax
Negara : Serbia

Striker cadangan :

  • Robert Lewandowski (Bayern Munchen, Jerman)
  • Cristiano Ronaldo (Juventus, Portugal)
  • Sergio Aguero (Manchester City, Argentina)
  • Harry Kane (Tottenham, Inggris)
  • Moussa Marega (Porto, Senegal)
  • Kylian Mbappe (PSG, Prancis)

Tim Terbaik Liga Champions 2018-2019

Pelatih : Jurgen Klopp (Liverpool)
Formasi : 4-2-3-1

Alisson
Trent – De Ligt – van Dijk – Alba
Fabinho – De Jong
Son – Messi – Mane
Tadic

Nah itulah daftar 11 pemain terbaik Liga Champions dalam UEFA Champions League Best XI musim 2018-2019. Tiap pemain menghadirkan performa dan kontribusi terbaik sepanjang musim dan layak masuk The Dream Team Liga Champions musim 2018-2019 lalu.

Tinggalkan komentar

error: